Kamis, 04 November 2010

RPP dan KD matematika (operasi hitung)

Mata Pelajaran : MATEMATIKA

Materi Pokok : Operasi Hitung Bilangan

Pertemuan / waktu : Pertama dan kedua / 4 x 30 menit

Metode : Ceramah dan mengerjakan soal

A. Kompetensi Dasar

1.1 Menggunakan sifat-sifat operasi hitung termasuk operasi campuran, FPB dan KPK

B. Indikator

o Melakukan pekerjaan hitung campuran

o Mencari Faktor Prima Suatu Bilangan

C. Materi Essensial

Sifat-Sifat Operasi Hitung

o Pengerjaan Hitung Campuran (Hlm. 2)

o Faktorisasi Prima untuk menentukan FPB dan KPK (Hlm. 4)

D. Media Belajar

o Buku matematika M Khafid Erlangga kelas VI jilid 6A

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran

KEGIATAN

Waktu (menit)

Pendidik

Peserta didik

1. Pendahuluan

o Membacakan indikator dan kompetensi yang diharapkan

o Memberikan pertanyaan 30 + 10 = . . . .

Mencatat indikator

Menjawab 30 +10 = 40

10

2. Kegiatan Inti

o Menjelaskan langkah pengerjaan soal, yaitu tingkat pengerjaan operasi hitung

o Menjelaskan contoh soal Hlm. 2

o Menugaskan mengerjakan latihan 1 dan 2 Hlm. 3

o Menjelaskan cara mencari faktor prima suatu bilangan

o Menugaskan mengerjakan latihan 4, 5 Hlm. 5

Memperhatikan dan mencatat apa yang diterangkan

Mencatat dan memahami cara pengerjaan contoh dan latihan latihan 1 dan 2

Mencatat cara mencari faktor prima

mengerjakan tugas dari guru

100

3. Penutup

Menugaskan untuk mengerjakan latihan 6, 7 Hlm.4

Mengerjakan pekerjaan rumah

10




Mata Pelajaran : MATEMATIKA

Materi Pokok : Operasi Hitung Bilangan

Pertemuan / waktu : Ketiga / 2 x 30 menit

Metode : Ceramah dan mengerajakan soal

A. Kompetensi Dasar

1.1 Menggunakan sifat-sifat operasi hitung termasuk operasi campuran, FPB dan KPK

B. Indikator

o Menentukan FPB dan KPK dari dua atau tiga bilangan

o Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan FPB dan KPK dari dua atau tiga bilangan

C. Materi Essensial

Sifat-Sifat Operasi Hitung

o Faktorisasi Prima untuk menentukan FPB dan KPK (Hlm. 4)

D. Media Belajar

o Buku matematika M Khafid Erlangga kelas VI jilid 6A

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

KEGIATAN

Waktu (menit)

Pendidik

Peserta didik

1. Pendahuluan

o Membacakan indikator dan kompetensi yang diharapkan

o Menugaskan siswa mengumpulkan pekerjaan Rumah

Mencatat indikator

Mengumpulkan pekerjaan rumah

10

2. Kegiatan Inti

o Menjelaskan contoh soal Hlm. 16

o Menugaskan mengerjakan latihan 12 dan 13. Hlm. 17

o Menjelaskan contoh soal Hlm. 17

o Menugaskan mengerjakan latihan 13. no ganjil Hlm. 17

Memahami penjelasan guru

Mengerjakan latihan 12 dan 13

Memahami penjelasan guru

Mengerjakan latihan 14 no ganjil

100

3. Penutup

o Memberikan motivasi untuk lebih rajin mengerjakan latihan

o Menugaskan untuk mengerjakan latihan 6 latihan 13. no genap Hlm. 17

Mendengarkan motivasi guru

Mengerjakan pekerjaan rumah

10

Tidak ada komentar:

Posting Komentar